Bersepeda di Payakumbuh 17 Maret 2012
Views: 63 Empat ratus km berada di atas bus, empat puluh km bergaya di atas sepeda dalam waktu 40 jam pengalaman mengesankan Rumbai-Payakumbuh, 16 dan 17 Maret 2012. Kami ber 16 orang, berangkat dari Rumbai sekitar jam 17:30, Jum’at soreĀ dan tiba kembali di Rumbai Sabtu malam sekitar jam 22:30. Pengalaman bersepeda dengan pemandangan yang…