Visits: 231
[wp1s id=’28’]
Gria Gowes Homestay merupakan akomodasi rekomendasi untuk Anda, seorang backpacker yang tak hanya mengutamakan bujet, tapi juga kenyamanan saat beristirahat setelah menempuh petualangan seharian penuh serta lokasi yang mudah untuk menjangkau perkotaan Yogya maupun akses cepat ke manapun lewat ring road Utara.
Bagi Anda yang menginginkan kualitas pelayanan pribadi dengan harga yang ramah di kantong, Gria Gowes Homestay adalah pilihan yang tepat. Karena meski murah, akomodasi ini menyediakan fasilitas memadai dan pelayanan yang memperlakukan setiap tamu sebagai keluarga.
Gria Gowes Homestay adalah tempat bermalam yang tepat bagi Anda yang berlibur bersama keluarga. Nikmati segala fasilitas hiburan untuk Anda dan keluarga, karena kenyamanan dan kemudahannya untuk akses menuju lokasi-lokasi wisata di Yogyakarta
Resepsionis siap 24 jam untuk melayani proses check-in, check-out dan kebutuhan Anda yang lain. Jangan ragu untuk menghubungi resepsionis, kami siap melayani Anda.
WiFi gratis tersedia di seluruh area publik properti untuk membantu Anda tetap terhubung dengan keluarga dan teman.
Gria Gowes Homestay adalah akomodasi dengan fasilitas baik dan kualitas pelayanan memuaskan menurut sebagian besar tamu.
Pelayanan yang baik dengan harga terjangkau akan membuat Anda merasa nyaman menginap di Gria Gowes Homestay.
Fasilitas Gria Gowes Homestay
- Area parkir
- Internet Kamar
- Area bebas asap rokok
- WiFi di area umum
- AC
- Resepsionis 24 jam
Lokasi
Menginap di Gria Gowes Homestay saat anda sedang berada di sekitar UGM dan/atau Monjali adalah sebuah pilihan cerdas. Hanya berjarak sekitar 2-3 km dari UGM, dan walking distance, jarak yang bisa ditempuh dengan jalankaki ke Monumen Jogja kembali, sekali lagi Gria Gowes menjadi pilihan utama.
Lokasinya cukup strategis, dan merupakan akomodasi dekat dengan Bandara Adi Sutjipto, yang hanya berjarak 7,43 km.
Akomodasi ini cukup mudah dijangkau karena berdekatan dengan fasilitas publik.
Gria Gowes dan Gowes
Yogyakarta adalah surga bagi para pecinta sepeda, perjalanan menyusuri jalanan mulus di dalam kota, di pinggiran kota Yogyakarta merupakan pengalaman yang tak terlupakan. Bagi pecinta tanjakan, sedikit ke arah utara, mendaki Gunung Merapi, mengunjungi Warung Ijo, Turgo, atau Kinahrejo merupakan tantangan tak terlupakan baik melalui jalur on-road maupun offroad. Bagi pecinta pantai, Parang Tritis dan pantai-pantai lain siap menanti genjotan sepeda anda.
Bersepeda di Yogya sangat menyenangkan, dan Gria Gowes Nandan adalah pilihan tepat untuk menginap yang murah dan meriah. Gria Nandan dikelola oleh pecinta sepeda, yang ingin mengajak lebih banyak lagi pesepeda dari luar Yogyakarta untuk bisa menikmatinya dengan biaya murah. Gria Gowes Nandan beralamat komplek perumahan elit Nandan, hanya sekitar 300 meter arah Selatan dari jalur lingkar utara, sangat tepat untuk menjadi tempat menginap dan awal perjalanan gowes kemanapun di Yogyakarta.
Bagi wisatawan yang ingin menikmati Yogyakarta tidak dengan sepeda pun, Gria Gowes Nandan merupakan tempat yang sangat tepat, hanya sekitar 5 menit untuk mencapai Monumen Yogya Kembali (Monjali), 10 menit ke Malioboro dan berada di area sentra wisata kuliner yang ada. Bagi para orang tua yang ingin mengantar putra-putrinya mengikuti test/ujian masuk UGM, atau mengantar Wisuda, Gria Gowes Nandan pilihan yang tepat. Hanya perlu waktu sekitar 10 menit ke UGM.
Tersedia sebuah garasi yang bisa menampung satu buah mobil dan puluhhan sepeda. Kamipun dapat membantu mencarikan persewaan sepeda yang berkualitas di Yogyakarta untuk keperluan bersepeda di kota ini.
Pemesanan dapat dilakukan melalui traveloka.com
Nandan Gria Mandiri No 1I, Jalan Monjali, Yogyakarta, DIY, 55581, Indonesia
Our house is only 5 minutes to Monumen Jogya Kembali (Monjali), 10 minutes to Malioboro and Gajah Mada University with 7 x 24 hours security guard in entrance road. There are 6(six) bedrooms in total, 4 (four) bathrooms, a spacious living room and small kitchen.
A nice, secure and quite place to stay and enjoy Yogyakarta with your families or friends.
Special for cycling group with minimal 10 persons, you may request addition discount. Please email griagowes@gmail.com for detail
We can arrange high quality bicycle rent to be used in Yogyakarta, including to bike to Merapi mount area.
Detail available rooms and rate are provided in Photo Album ROOM.
You may rent the overall house:
Daily : Rp. 1.400,000
Weekly : Rp. 7,000,000
Monthly :Rp. 15,000,000
Maximum; 10 persons including light breakfast.
Addition person will be charged Rp. 75,000 (including extra bed and light breakfast)
Checkin time: 01:00 PM
Early checkin: (based on availability)
– 00:00 – 02:00 AM : Charged 100%
– 02:01 – 06:00 AM : Charged 50%
– 06:01 – 12:00 AM : Charged 25%
Checkout time: 12:00
Late Checkout:
– 01:00 PM – 06:00 PM : Charged 50%
– After 06:00 PM : Charged 100%
Extra Bed : Rp. 75,000/person /night (based on availability)
Please keep our home secure and lock the front door when entering and leaving the house
Feel free to use the kitchen but please clean up after!
Keep noise to a minimum in the night please
Please do not invite strangers into our home; if you would like to invite a friend over just agree it with me in advance
Please enjoy your stay and treat our house as you would your own home!
Reservation can be done from traveloka.com